Aplikasi Instrumen Akreditasi Evaluasi Diri SD/MI Tahun 2016
Aplikasi Instrumen Akreditasi Evaluasi Diri SD/MI Tahun 2016
Informasi Sekolah| Menyajikan Aplikasi Instrumen Akreditasi Evaluasi Diri SD/MI Tahun 2016 yang sangat berguna sekali bagi sekolah yang akan menyelenggarakan Akreditasi Sekolah, aplikasi ini berfungsi sebagai bahan pengolahan nilai dan audit dokumen sekolah yang akan diakreditasi. Adapun isi dari Aplikasi Instrumen Akreditasi Evaluasi Diri SD/MI Tahun 2016 ini sebagai berikut:
- Data ( sebagai data master )
- Pernyataan ( pernyataan kepala sekolah/madrasah )
- Form B ( Format Laporan Instrumen Akreditasi )
- Form C ( Rekapitulasi Nilai Hasil Evaluasi Diri )
- Cover ( sebagai cover laporan Instrumen Akreditasi )
Demikian penjelasan singkat mengenai Aplikasi Instrumen Akreditasi Evaluasi Diri SD/MI Tahun 2016 semoga Aplikasi Instrumen Akreditasi Evaluasi Diri SD/MI Tahun 2016 ini bisa bermanfaat bagi semua sekolah diseluruh indonesia. Terima kasih.
Download Juga Kumpulan Aplikasi Administrasi Guru dibawah ini :
Aplikasi Instrumen Akreditasi Evaluasi Diri SD/MI Tahun 2016
Reviewed by Unknown
on
12:32
Rating:
No comments: